DECEMBER 9, 2022
Pemerintahan

Sosialisasi tentang Regulasi Jaminan Kesehatan Nasional

post-img

Dinas Sosial Ciamis menjadi salah satu Narasumber dalam kegiatan Sosialisasi tentang Regulasi Jaminan Kesehatan Nasional (JKN)  di Desa Awiluar Kecamatan Lumbung, Jum'at, 26 April 2024

Aep Supryadi,  S.IP sebagai narasumber menjelaskan mengenai regulasi pengusulan, penonaktifan serta teknis lain mengenai JKN KIS APBN dan APBD serta Febby Fariz Maulana,  S.IP sebagai Operator SiksNG menjelaskan terkait teknis pengusulan DTKS dalam aplikasi SiksNG. 

author-img_1

Dinas Sosial

Penulis

Sinergi Membangun Kemandirian Ekonomi, Sejahtera untuk Semua.

About Us

The argument in favor of using filler text goes something like this: If you use arey real content in the Consulting Process anytime you reachtent.

Cart